Peranan Promosi Dalam Meningkatkan Kunjungan Wisatawan Kristu Rei di Dili Timor Leste

De Almeida, Ermelinda Ximenes (2017) Peranan Promosi Dalam Meningkatkan Kunjungan Wisatawan Kristu Rei di Dili Timor Leste. Bachelor thesis, STP AMPTA Yogyakarta.

[img] Text
COVER - BAB 1_opt.pdf

Download (345kB)
[img] Text
BAB 2 - BAB 4_opt.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 5 - LAMPIRAN_opt.pdf

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui promosi yang dilakukan oleh Kementrian Pariwisata Timor Leste, untuk meningkatkan kunjungan wisatawan di Timor Leste dan khususnya di objek wisata Kristu Rei Dili Timor leste. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September 2016 bertempat di kantor Kementrian Pariwisata Timor Leste dan objek wisata Kristu Rei Dili Timor Leste sebagai objek kajian penelitian. Data primer berupa data hasil wawancara (interview) kepada Kementrian Pariwisata Timor Leste dan wisatawan di objek wisata Kristu Rei Dili Timor Leste. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Hasil penelitian bahwa promosi yang dilakukan oleh Kementrian Pariwista Dili Timor Leste adalah Selama ini Kementrian Pariwisata Timor Leste melakukan kerjasama dengan beberapa pihak penyelenggara pariwisata tertentu untuk melakukan promosi terhadap objek wisata yang ada di Timor Leste melalui event-event besar diluar negeri maupun dalam negeri.misalkan mengikuti Expo Internasional, pameran, kunjungan offcial dari negara lain. Dalam kegiatan ini Kementrian Pariwisata Timor Leste bekerjasama dengan media massa elektronik yang berkembang di masyarakat untuk memperhatikan kepada masyarakat tentang Pariwista di Timor Leste yaitu: 1. Mengikutipameran yang di luar negerimisalkan Expo Internasional di China, Singapore, Indonesia, Australia dannegara-negara CPLP (ComunidadePais Lingua Portugues) dan di dalamnegerijugamengadakanpameran di Dili Convention center (DCC), danpertunjukansenidanbudaya di KristuReiDili Timor Leste. Untukpenyebaranpromosimelaluidari event-event pamerandilakukanolehKementrianPariwisata Timor Lestedalamjangkawaktu 5 tahunsekali. 2. Media massaelektronikyang digunakandalamkegiatanpromosiuntukmelakukanolehKementrianPariwisata Timor LestemelaluiTelepon,RTTL(Radio Telivicaõde Timor Leste), Timor Post, dan internet yang dilakukanolehKementrianPariwisata Timor Lestedalamjangkawaktusetahun 5 kali. 3. Untuk mengetahuijumlah kunjunganwisatawanyang berkunjungpadatahun 2011-2015. Padatahun 2011sebesar 36.209.Meskipunpadatahun 2012 menuruncukupsignifikanmenjadi 34.902, akantetapipadatahun 2013 meningkatsignifikanmenjadi 44.146 danterusmeningkatsignifikanmenjadisebesar 48.986 hinggapadatahun 2014 sampaitahun 2015 tercatat 61.037 kunjunganwisatawan. 4. Namunkendala yang di hadapiolehKementrianPariwisata Timor Lesteadalahkesadaranmasyarakatmasihkurang, kurangnyatingkatkeamananbagiwisatawan di sekitarobjekwisataKristuRei, kurangnyasumberdayamanusiadibidangpariwisatadalampengelola,kurangnyab iayadalam mempromosikan. Kata Kunci: Promosi, Wisatawan, Kristu Rei

Item Type: Thesis (Bachelor)
Student ID Number: 513200022
Uncontrolled Keywords: Promosi, Wisatawan, Kristu Rei
Subjects: Tourism > Visitation Interest
Economy > Marketing > Promotion
Divisions: Pariwisata-SI
Depositing User: Bama Suprobojati SIP.
Date Deposited: 06 May 2021 03:45
Last Modified: 06 May 2021 03:45
URI: http://repository.ampta.ac.id/id/eprint/210

Actions (login required)

View Item View Item