Analisa Respon Waiter/ Waitress Terhadap SOP (Standard Operating Procedure) di 24hrs Coffee Shop Restaurant GQ Hotel Yogyakarta

Mustafa, Amelia (2019) Analisa Respon Waiter/ Waitress Terhadap SOP (Standard Operating Procedure) di 24hrs Coffee Shop Restaurant GQ Hotel Yogyakarta. Bachelor thesis, STP AMPTA Yogyakarta.

[img] Text
COVER - BAB 1_opt.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB 2 - BAB 4_opt.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
BAB 5 - LAMPIRAN_opt.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian yang berjudul “ANALISA RESPON WAITER/ WAITRESS TERHADAP SOP (STANDARD OPERATING PROCEDURE) DI 24hrs COFFEE SHOP RESTAURANT GQ HOTEL YOGYAKARTA” adalah jenis penelitian deskriptif kuantitatif dengan mengambil data ordinal kepada 10 responden seluruh waiter/ waitress. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana respon waiter/ waitress terhadap SOP (Standard Operating Procedure) dan manakah komponen SOP (Standard Operating Procedure) yang paling penting bagi waiter/ waitress di 24hrs Coffee Shop GQ Hotel Yogyakarta. Variabel yang diteliti mencakup Grooming, Greeting the guest, Escourting the guest, Pouring ice water, Serving bread and butter, Presenting the menu, Presenting the wine list, Adjustment Cutleries, Serving the food, Clear up, Crumbing down, Presenting coffee or tea, Presenting the bill, dan Table setting. Hasil analisa diatas adalah dibagi menjadi 14 point yaitu, pertama tentang Grooming hasilnya adalah 100% setuju , kedua tentang greeting the guest hasilnya adalah 87,5% setuju, dan 12,5% kurang setuju . Ketiga tentang escourting the guest hasilnya adalah 90% setuju dan 5% cukup setuju, dan 5% kurang setuju , keempat tentang pouring ice water hasilnya adalah 57,5% setuju, 15% cukup setuju, dan 25% kurang setuju , kelima tentang presenting the menu/ taking order hasilnya adalah 90% setuju, dan 10% kurang setuju , keenam tentang presenting the wine list/ drink list hasilnya adalah 60% setuju, 15% cukup setuju, dan 25% kurang setuju , ketujuh tentang adjusment hasilnya adalah 92,5% setuju dan 7,5% kurang setuju , kedelapan tentang serve bread and butter hasilnya adalah 100% setuju 100%, kesembilan tentang serving the food hasilnya adalah 97,5% setuju, dan 2,5% cukup setuju , kesepuluh tentang clear up hasilnya adalah 90% setuju, 2,5% cukup setuju, dan 7,5% kurang setuju , kesebelas tentang crumbing down hasilnya adalah 92,5% setuju dan 7,5 kurang setuju , kedua belas tentang presenting coffee or tea hasilnya adalah 95% setuju, dan 5% cukup setuju , ketiga belas tentang presenting the bill hasilnya adalah 100% setuju , keempat belas tentang table setting hasilnya adalah 95% setuju, dan 5% kurang setuju . Dari hasil analisa ada 3 komponen SOP (Standard Operating Procedure) yang paling penting menurut waiter/ waitress yaitu pertama grooming dengan nilai 100% setuju, kedua served bread and butter dengan nilai 100% setuju, dan ketiga presenting the bill dengan nilai 100% setuju.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Student ID Number: 313100612
Uncontrolled Keywords: respon, SOP (Standard Operating Procedure)
Subjects: Hotel Motel Restaurant
Corporate Business, Business Organization > Human Resource Development > Standard Operating Procedure
Hotel Motel Restaurant > Food and Beverage Department > Service Section > Waiter & Waitress
Divisions: Pengelolaan Perhotelan D-IV
Depositing User: Bama Suprobojati SIP.
Date Deposited: 11 Jan 2022 02:52
Last Modified: 15 Jan 2022 04:06
URI: http://repository.ampta.ac.id/id/eprint/595

Actions (login required)

View Item View Item