Rizaldi, Hilmi Ahmad (2023) Analisis Kualitas Pelayanan Pramuwisata Terhadap Kepuasan Wisatawan di Objek Wisata Tamansari Yogyakarta. Bachelor thesis, Sekolah Tinggi Pariwisata AMPTA Yogyakarta.
![]() |
Text
HILMI AHMAD RIZALDI, HALAMAN JUDUL - BAB I.pdf Download (2MB) |
![]() |
Text
HILMI AHMAD RIZALDI, BAB II - BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
![]() |
Text
HILMI AHMAD RIZALDI, BAB V - LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini berjudul “Analisis Kualitas Pelayanan Pramuwisata Terhadap Kepuasan Wisatawan di Objek Wisata Tamansari Yogyakarta” bertujuan untuk menganalisis kualitas pelayanan pramuwisata dalam memberikan kepuasan wisatawan di objek wisata Tamansari Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan metode purposive sampling. Teknik pengambilan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan verifikasi kesimpulan. Untuk menguji keabsahan data menggunakan triangulasi data, triangulasi pengamat, triangulasi teori, dan triangulasi metode. Hasil penelitian ini adalah empat dimensi kualitas pelayanan, dimensi bukti langsung, empati, keandalan, dan daya tanggap memiliki kualitas yang baik. Sedangkan dimensi jaminan dan kepastian perlu ditingkatkan terutama dalam hal keseragaman kemampuan teknik komunikasi dan kemampuan bahasa sehingga wisatawan tidak merasa bingung dan lebih jelas dalam menerima informasi yang disampaikan pramuwisata. Wisatawan merasa sesuai antara harapan dengan pelayanan yang diberikan oleh pramuwisata objek wisata Tamansari Yogayakarta sehingga wisatawan mau berkunjung kembali dan ingin merekomendasikan kepada orang lain.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Student ID Number: | 418100602 |
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Pelayanan, Pramuwisata, Kepuasan Wisatawan, Tamansari Yogyakarta |
Subjects: | Tourism Tourism > Historical / Heritage Tourism Corporate Business, Business Organization > Human Resource Development > Employee > Service Quality Tourism > Tourist / Traveler > Tourist Satisfaction |
Divisions: | Usaha Perjalanan Wisata D-IV |
Depositing User: | Bama Suprobojati SIP. |
Date Deposited: | 08 Jan 2025 02:20 |
Last Modified: | 08 Jan 2025 02:25 |
URI: | http://repository.ampta.ac.id/id/eprint/2180 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |