Putri, Ria Tiara (2023) Pengaruh Kualitas Pelayanan Pramuwisata Terhadap Kepuasan Wisatawan di Destinasi Wisata Situs Ratu Boko. Bachelor thesis, Sekolah Tinggi Pariwisata AMPTA Yogyakarta.
![]() |
Text
Ria Tiara Putri, HALAMAN JUDUL - BAB I.pdf Download (975kB) |
![]() |
Text
Ria Tiara Putri, BAB II - BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (827kB) |
![]() |
Text
Ria Tiara Putri, BAB V - LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Dalam mencapai kepuasan wisatawan berbagai hal perlu diperhatikan salah satunya adalah kualitas pelayan. Upaya yang dilakukan destinasi wisata untuk mencapai kepuasan wisatawan khususnya destinasi wisata sejarah yakni memberikan layanan tambahan contohnya menyediakan jasa pramuwisata. Hal ini telah dilakukan oleh destinasi wisata Situs Ratu Boko. Penelitian ini menggunakan metode kuantitaf, pengumpulan data diperoleh dengan menyebarkan kuesioner kepada responden yang merupakan pengunjung Situs Ratu Boko yang menggunakan layanan pramuwisata sebanyak 60 responden. Variabel independen dalam penelitian ini adalah Kualitas Pelayanan Pramuwisata, antara lain Keandalan (X1), Daya Tanggap (X2),Jaminan (X3), Empati (X4), Bukti Fisik (X5) serta variabel dependen yakni Kepuasan Wisatawan (Y). Pengelohan data menggunakan analisis linear berganda, Uji determinasi, Uji F dan Uji T. Dari hasil Uji F diketahui Fhitung > Ftabel ( 29.864>2,38), artinya bahwa kualitas pelayanan secara simultan berpengaruh terhapap kepuasan wisatawan, maka dapat disimpulkan bahwa Ha1 diterima. Selanjutnya dari hasil Dari hasil analisis Uji T (Parsial), variabel Daya Tanggap (X2) memiliki hasil thitung < ttabel (0,342 < 1,673) yang berarti variabel Daya Tanggap (X2) bukan merupakan faktor yang paling mempengaruhi kepuasan wisatawan di Situs Ratu Boko, dapat disimpulkan bahwa Ha2 ditolak.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Student ID Number: | 418100611 |
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Pelayanan, Pramuwisata, Tingkat Kepuasan Wisatawan |
Subjects: | Tourism Tourism > Guide Corporate Business, Business Organization > Human Resource Development > Employee > Service Quality Tourism > Tourist / Traveler > Tourist Satisfaction |
Divisions: | Usaha Perjalanan Wisata D-IV |
Depositing User: | Bama Suprobojati SIP. |
Date Deposited: | 09 Jan 2025 02:57 |
Last Modified: | 09 Jan 2025 02:57 |
URI: | http://repository.ampta.ac.id/id/eprint/2192 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |