Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Menggunakan Jasa Bus Pariwisata Gege Transport Yogyakarta di Masa Pandemi Covid – 19

Paramudita, Cahaya (2021) Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Menggunakan Jasa Bus Pariwisata Gege Transport Yogyakarta di Masa Pandemi Covid – 19. Bachelor thesis, STP AMPTA Yogyakarta.

[img] Text
COVER - BAB 1_opt.pdf

Download (991kB)
[img] Text
BAB 2 - BAB 4_opt.pdf
Restricted to Registered users only

Download (756kB)
[img] Text
BAB 5 - LAMPIRAN_opt.pdf

Download (716kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel kualitas pelayanan Harga Diri, Memenuhi Harapan, Pembenahan, Pandangan ke depan, Perbaikan, Perhatian, dan Pemberdayaan terhadap keputusan menggunakan jasa bus pariwisata GeGe Transport Yogyakarta Di Masa Pandemi COVID-19 dan variabel kualitas pelayanan apa yang memiliki pengaruh paling dominan dalam keputusan menggunakan jasa. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan menggunakan Teknik pengumpulan data purposive sampling dengan jumlah responden sebanyak 100 orang. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda, Uji F, Uji t, dan uji koefisien determinasi (R 2 ). Berdasarkan hasil Uji f simultan diperoleh f-hitung sebesar 221,889 > f- tabel 2,10 menunjukkan bahwa ketujuh variabel kualitas pelayanan secara simultan mempengaruhi keputusan menggunakan jasa bus pariwisata GeGe Transport di masa Pandemi COVID-19. Hasil Uji t menunjukkan bahwa nilai thitung terbesar diperoleh variabel Pandangan ke depan (Vision) sebesar 3,048 merupakan variabel yang memiliki pengaruh dominan terhadap keputusan menggunakan jasa bus pariwisata GeGe Transport di masa pandemic COVID-19.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Student ID Number: 417100484
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Keputusan Menggunakan Jasa
Subjects: Corporate Business, Business Organization > Human Resource Development > Employee > Service Quality
Tourism > Visitation > Visit Decision
Divisions: Usaha Perjalanan Wisata D-IV
Depositing User: Bama Suprobojati SIP.
Date Deposited: 07 Mar 2023 04:11
Last Modified: 07 Mar 2023 04:11
URI: http://repository.ampta.ac.id/id/eprint/1303

Actions (login required)

View Item View Item