Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan di CV Riffa Transport

Mirzanarko, Razma (2019) Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan di CV Riffa Transport. Bachelor thesis, STP AMPTA Yogyakarta.

[img] Text
COVER - BAB 1_opt.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 2 - BAB 4_opt.pdf
Restricted to Registered users only

Download (585kB)
[img] Text
BAB 5 - LAMPIRAN_opt.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian yang berjudul “Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Di Candi CV Riffa Transport” bertujuan untukmengetahui pengaruh dan dimensi manakah yang dominan antara variabeindependen yakni Kualitas Pelayanan Assurance (Jaminan), Empath(Empati), Realibility (Keandalan), Responsiveness (Ketanggapan) dan Tangibl(Bukti Nyata) dan variabel dependen yaitu Kepuasan Pelanggan. Jenis Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif yang digunakan dalampenelitian ini yaitu pengambilan sampel sebanyak 50 responden denganmetode random sampling (secara acak), instrumen yang digunakan adalahkuesioner dengan skala likert. Data tersebut diuji validitas dan reabilitas serta dengan teknik analisis regresi berganda dengan menggunakan softwarkomputer “SPSS 16,0” dengan metode analisis regresi linier berganda. Berdasarkan dari uji ANOVA atau F test didapat nilai F hitung sebesar75,632 dengan nilai signifikan 0,000 lebih kecil dari 0,05 sedangkan F tabelsebesar 2.40 yang berarti bahwa F hitung (75,632) > F tabel (2,40). Jadi dapadisimpulkan bahwa variabel independen yakni Kualitas Pelayananberpengaruh jika diuji secara bersamaan terhadap variabel dependenKepuasan Pelanggan. Artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel independen terhadap variabel dependen yakni kepuasan wisatawansecara simultan. Berdasarkan pengujian parsial variabel Assurance (jaminanmemimiliki nilai tertinggi sebesar 3,311 sedangkan variabel lainnya yaituResponsive (daya tanggap) memiliki nilai terendah yaitu 2,236. Dengandemikian kelima variabel independen yakni Kualitas Pelayanan dinyatakansignifikan dan Ha diterima dan Ho ditolak. Berdasarkan uji determinasi Rsquare sebesar 0,884 ini berarti kelima variabel independen Kualitas Pelayanan berpengaruh terhadap variabel dependen yakni KepuasanPelanggan sedangkan sisanya dipengaruhi oleh faktor lain.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Student ID Number: 415100352
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Kepuasan Wisatawan
Subjects: Economy > Customer
Corporate Business, Business Organization > Human Resource Development > Employee > Service Quality
Tourism > Tourist / Traveler > Tourist Satisfaction
Divisions: Usaha Perjalanan Wisata D-IV
Depositing User: Bama Suprobojati SIP.
Date Deposited: 24 Jan 2022 06:28
Last Modified: 24 Jan 2022 06:28
URI: http://repository.ampta.ac.id/id/eprint/747

Actions (login required)

View Item View Item